Kulit Berjerawat, Stretch Marks, dan Jadi Hitam Saat Hamil, Begini Mengatasinya

By Gisela Niken, Rabu, 25 Januari 2017 | 03:47 WIB
Cara Mudah Mengatasi Stretch Mark dan Selulit Saat Hamil (Puri)

Nakita.id – Perubahan fisik saat kehamilan memang normal terjadi. Perubahan ini diakibatkan oleh hormon yang diproduksi untuk mengiringi pertumbuhan janin. Sebagian dari perubahan tersebut tampak sebagai masalah kulit saat hamil yang mungkin mengganggu. Selain jerawat dan kulit yang jadi hitam saat hamil, inilah masalah kulit lainnya yang kerap muncul dan cara mengatasinya.