Cara Seru Mengenalkan Angka dalam Bahasa Inggris pada si Kecil

By Cirana Merisa, Rabu, 9 Januari 2019 | 14:49 WIB
Video Mombi tentang mengenal angka dalam bahasa Inggris. (Youtube/Majalah Mombi)

Nakita.id – Kemampuan berbicara bagi balita adalah penting.

Selain itu, kemampuan berbahasa mereka juga tak kalah pentingnya, Moms!

Maka itu, banyak orangtua yang sudah mengajarkan bahasa asing kepada anak-anak sejak usia dini.

Baca Juga : Yuk, Ajak Anak Tahu Nama-nama Sayuran Sambil Belajar Bahasa Inggris!

Entah itu bahasa Inggris, bahasa Mandarin, ataupun bahasa lainnya, semua berguna untuk masa depan si Kecil.

Nah, saat kita mengajarkan bahasa Inggris pada anak-anak, kita sebaiknya mengajarkan materi dasar lebih dulu.

Misalnya mengenalkan anak pada angka, bentuk, warna, hewan, dan lain-lain.

Ya, angka adalah salah satu materi dasar yang harus kita kenalkan pada anak-anak sejak usia balita.

Baca Juga : Cara Asyik Mengenalkan Antariksa dengan Bahasa Inggris Pada Si Kecil