Rutin Konsumsi Bawang Putih Ternyata Mampu Kurangi Risiko Teserang Kanker!

By Ine Yulita Sari, Minggu, 20 Januari 2019 | 13:51 WIB
Manfaat makan bawang putih di pagi hari (pixabay.com/stevepb )

Nakita.id - Bawang putih memang dikenal sebagai salah satu makanan yang memiliki banyak khasiat untuk pengobatan dan juga pencegah penyakit kanker.

Baca Juga : 8 Manfaat Makan 2 Siung Bawang Putih Setiap Hari, Termasuk Membuat Pria Makin Menarik di Mata Wanita!

Bawang putih mengandung banyak nutrisi dan zat yang bisa menyembuhkan berbagai macam penyakit.

Peneliti dari University of Nottingham menyebutkan, sebenarnya bawang putih dapat mengurangi risiko jenis kanker tertentu, penyakit kardiovaskular, hingga diabetes tipe 2.

Selain itu, cara menyiapkan bawang putih juga dapat memiliki efek positif pada kesehatan Moms.

Baca Juga : Si Kecil Menangis Tanpa Henti? Ini 5 Trik Efektif Agar Ia Diam dan Tenang