Sempat Jadi Makanan Terlarang, Beras Hitam Punya Manfaat Luar Biasa

By Nita Febriani, Jumat, 1 Februari 2019 | 13:59 WIB
Beras hitam punya manfaat luar biasa (pixabay/cepris)

Nakita.id - Nasi yang berasal dari beras putih adalah makanan pokok masyarakat Indonesia.

Bahkan ada istilah "belum makan namanya kalau belum pakai nasi".

Meski menjadi bagian terpenting saat makan, beras putih yang biasa kita konsumsi memiliki kandungan serat yang sangat sedikit sehingga banyak orang beralih pada jenis beras lain.

Baca Juga : Manfaat Air Beras untuk Kesehatan dan Kecantikan, Bisa Langsung Dicoba

Alternatif beras yang lebih sehat seperti beras merah, beras cokelat dan quinoa banyak direkomendasikan untuk mengganti beras putih.

Di antara opsi-opsi sehat ini, ahli gizi juga merekomendasikan varian beras 'terlarang' yaitu beras hitam.

Baca Juga : BERITA POPULER : Habiskan 1 M untuk Operasi Plastik, Nita Thalia Alami Kelumpuhan Wajah Hingga Penyakit Parah yang Diderita Vanessa Angel