Momen Pengajian 7 Bulanan Kehamilan Anissa Aziza, Sang Istri Menangis Haru, Raditya Dika: 'Otw Hot Daddy'

By Salmaa Awwaabiin, Selasa, 19 Februari 2019 | 11:08 WIB
Tampak Khidmat! Raditya Dika dan Anissa Aziza Gelar Acara 7 Bulanan (Instagram/raditya_dika)

Nakita.id - Pasangan muda yang sedang menantikan kehadiran buah hati adalah Raditya Dika dan Anissa Aziza.

Usia kandungan Anissa Aziza kini sudah menginjak 7 bulan.

Sembari menyambut kehadiran anak pertamanya, Raditya Dika dan Anissa menggelar pengajian 7 bulanan.

Baca Juga : Tengah Sakit, Ani Yudhoyono Beberkan Perlakuan Kedua Menantunya, Annisa Pohan dan Aliya Rajasa

Raditya Dika membagikan momen saat pengajian 7 bulanan itu digelar di kediamannya.

Melalui unggahannya, laki-laki yang akrab disapa Radit menunjukkan foto saat pengajian itu berlangsung.

Acara pengajian itu terlihat berlangsung sangat khidmat.

Baca Juga : Yuni Shara Kepergok Berikan Ucapan Ulang Tahun kepada Raffi Ahmad, Sebut Ikut Bahagia karena Hal Ini

Pengajian 7 bulanan itu dihadiri oleh pihak keluarga dan rekan-rekan terdekat Raditya Dika dan Anissa Aziza.

Pasangan muda ini pun tampak bahagia saat acara pengajian ini berlangsung.

Terlihat senyum yang mengembang dari wajah keduanya.

Baca Juga : Pusing Menyuruh Si Kecil Mandi? Berikut Tips Agar Anak Suka Mandi, Moms!