Nakita.id - Resep dan bahan MPASI 11 bulan rumahan untuk Si Kecil sangat mudah kita kreasikan Moms.
Dengan resep dan bahan MPASI 11 bulan rumahan, Si Kecil yang mulai kenal makanan padat bisa mencicipi beragam makanan baru yang enak dan bergizi.
Moms ingin tahu resep dan bahan MPASI 11 bulan rumahan yang juga bergizi untuk Si Kecil?
Dilansir dari Firstcry.com, bahan makanan yang enak juga kaya gizi antara lain kentang.
Baca Juga : Resep dan Bahan MPASI 11 Bulan Rumahan: Sup Bola-bola Udang Kaya Akan Protein
Bahan makanan simple dan bisa dibuat di rumah ini pasti menjadi kesukaan para Moms.
Kentang juga Kaya akan kandungan beta karoten, zat besi, posfor, vitamin B kompleks, vitamin C serta antioksidan.
Nutrisi tersebut sangat berguna untuk meningkatkan sistem imun Si Kecil sehingga terhindar dari risiko penyakit.