Harus Diwaspadai, 5 Keluhan Ketika Anak Sakit Ini Jangan Dibiarkan!

By Ine Yulita Sari, Rabu, 27 Maret 2019 | 18:53 WIB
Tanda-tanda jika anak sakit (pixabay.com)

Nakita.id - Jika anak sakit batuk dan pilek mungkin sudah biasa untuk Moms.

Anak sakit bisa disebabkan oleh berbagai faktor Moms, terutama karena sistem kekebalan tubuh anak belum sepenuhnya berkembang dengan baik.

Tapi ada beberapa gejala yang umum muncul saat anak sakit yang harus Moms waspadai.

Karena meski mungkin terlihat remeh, ini dapat mengarah pada kondisi medis yang lebih serius.

Baca Juga : Aman! Begini Home Remedies Untuk Keluhan Sakit Kepala Balita

Untuk itu, penting bagi Moms sebagai orang tua memantau dan mewaspadai setiap perubahan kondisi tubuh buah hati.

Inilah beberapa hal yang sering dikeluhkan oleh anak ketika sakit yang mungkin berisiko bahaya.