Sering Menangis Saat Mengiris Bawang Merah? Gunakan 7 Trik Ini untuk Mengatasinya

By Kunthi Kristyani, Selasa, 30 April 2019 | 19:40 WIB
Trik mengatasi mata pedih hingga menangis saat mengiris bawang merah (Pixabay/pasja1000)

Nakita.id - Moms tentu sering menggunakan bawang merah untuk memasak.

Meski menyedapkan masakan, bawang merah acapkali membuat kita kesal.

Pasalnya, bumbu dapur satu ini memang sering membuat kita berurai air mata, terutama saat mengirisnya.

Baca Juga : Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi

Ketika Moms mengiris bawang merah, mereka melepaskan zat yang disebut alliinase, menyebabkan emisi molekul penyebab iritasi mata yang disebut syn-propanethial-s-oxide atau propanethia.

Semakin banyak bawang yang kita iris, semakin banyak pula air mata yang keluar.

Untuk mengatasi hal ini, ada beberapa trik yang bisa dilakukan, Moms.

1. Menggosok talenan dengan lemon

Trik yang pertama adalah menggosok talenan dengan lemon sebelum digunakan untuk mengiris bawang merah.

Baca Juga : Anak Kedua Chua Kotak Terkena Dermatitis Seboroik, Ini Cara Mengatasinya