Benarkah Olahraga Saat Puasa Bikin Lemas Tak Bertenaga? Ini Jawaban Trainer Fitness

By Anisa Annan, Selasa, 14 Mei 2019 | 09:20 WIB
Ternyata berolahraga saat puasa punya manfaat besar ()

Nakita.id - Puasa, suatu kewajiban di Bulan Ramadan bagi umat Muslim, ibadah yang cukup menguji fisik dan mental.

Moms mungkin saat ini tengah menjalani puasa, dan telah merasakan adanya perbedaan dalam kegiatan sehari-hari.

Biasanya ketika kita berpuasa, perubahan jadwal makan pun memengaruhi kegiatan kita sehari-hari.

Baca Juga : Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi

Namun Moms jangan melupakan upaya untuk tetap menjalankan pola hidup sehat, ya.

Walau tak makan dan minum selama belasan jam, ternyata tubuh kita tetap perlu mendapatkan latihan rutin.

Seperti yang diungkapkan oleh trainer fitness Annissa Munaf dalam acara Bincang Shopee pada Jumat (10/5/2019) lalu.

Annissa menjelaskan jika berolahraga saat puasa sebenarnya tetap bisa dilakukan, bahkan memberi manfaat luar biasa.

Baca Juga : Jangan Asal Beli, Simak Kiat-kiat Memilih Popok Bayi Berdasarkan Usia