Nakita.id - Sudah sebulan kepergian Ani Yudhoyono, namun Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) tampaknya masih berduka.
Diketahui, Ani Yudhoyono meninggal dunia karena penyakit kanker darah yang dideritanya sejak awal tahun lalu.
Di tengah gejolak dan hiruk pikuk tahun yang dipenuhi oleh partai politik, SBY justru memilih menarik diri.
Dilasir dari tribunnews, SBY memutuskan untuk memantau dari jauh tentang persoalan politik Indonesia.
Sebelumnya, SBY sempat fokus merawat Ani Yudhoyono di Singapura hingga sang istri menghembuskan napas untuk terakhir kalinya.
Selama beristirahat di kediamannya di Cikeas, SBY ditemui oleh wakil presiden sekaligus sahabatnya, Jusuf Kalla.
Dilansir dari tribunnews.com, SBY sempat mencurahkan isi hatinya kepada Yusuf Kalla saat berkunjung krumah.