Pernikahannya dengan Joe Jonas Jadi Sorotan, Terungkap Fakta Terkait Gaun Sophie Turner yang Mengundang Decak Kagum Dunia

By Safira Dita, Sabtu, 6 Juli 2019 | 15:25 WIB
Gaun Pernikahan Sophie Turner yang jadi sorotan hingga membuat kagum (Instagram/ @sophiet)

Di hari bahagia Sophie Turner dan Joe Jonas tersebut, tampak sosok Priyanka Chopra dan suaminya yaitu Nick Jonas datang.

Saat acara berlangsung, tampak sosok Priyanka Copra tertangkap kamera tengah menitikkan air mata.