Pendarahan Hingga Cacat Lahir, Inilah Bahaya Mengkonsumsi Ginseng Saat Hamil

By Ayu Novi Nurdiyanti, Senin, 21 Oktober 2019 | 19:10 WIB
Bahaya konsumsi gingseng selama hamil. (Pixabay.com)

Nakita.id - Ginseng merupakan tanaman herbal yang ada sejak berabad-abad lalu dan memiliki kasiat luar biasa karena dapat menyembuhkan berbagai masalah kesehatan.

Dari dulu ginseng sudah sangat terkenal di negara Korea dan Tiongkok, karena bermanfaat bagi tubuh, diantaranya meningkatkan sistem kekebalan tubuh, memperlambat gejala menopause, meringankan cedera otot setelah berolahraga, dan meningkatkan daya ingat.

Akan tetapi, ginseng merupakan salah satu tanaman herbal yang harus Moms hindarkan selama kehamilan, terutama pada trimester pertama.

Baca Juga: Ada Cara Untuk Kurus Tanpa Olahraga? Coba Minum Teh Gingseng Moms!

Ibu hamil sangat rentan terhadap tanaman herbal yang satu ini, karena dapat berpotensi  pendarahan dan kecacatan pada janin.

Melansir dari parenting.firstcry.com berikut alasan kenapa ibu hamil tidak dianjurkan untuk mengonsumsi ginseng, seperti berikut.

Baca Juga: 4 Momen Menarik Saat Pelantikan Presiden 2019, Ma'ruf Amin Tampil Beda hingga Ada yang Salah Dengar Nama