Nakita.id - Semua orang pasti ingin memiliki wajah yang bersih, mulus dan bebas dari jerawat.
Jerawat sangat mengganggu penampilan, yang membuat siapapun yang memilikinya tidak percaya diri.
Apalagi jerawat seringkali meninggalkan bekas hitam di wajah dan bekas inilah yang sulit dihilangkan.
Bisa dikatakan bahwa mengusir jerawat lebih mudah daripada mengusir bekasnya.
Baca Juga: Hindari Konsumsi Jenis Makanan Favorit Ini, Jerawat Hempas!
Nah, selain melakukan perawatan kecantikan dengan menggunakan skin care, Moms juga harus menjaga pola makan.
Ini untuk membantu menghilangkan bekas jerawat lebih cepat.
Makanan berikut ini dipercaya mampu membantu Moms mengatasi masalah jerawat dan bekasnya, apa saja?