Anak yang Tumbuh Bersama Hewan Peliharaan Ternyata Lebih Mudah Bergaul

By Gabriela Stefani, Rabu, 18 Desember 2019 | 14:04 WIB
Hewan peliharaan dapat membantu tumbuh kembang anak (freepik)

Nakita.id - Setiap Moms pasti ingin yang terbaik untuk tumbuh kembang si Kecil.

Banyak faktor yang bisa membuat tumbuh kembang anak lebih baik seperti makanan sehat dan berbagai stimulasi.

Nah, salah satu stimulasi agar anak cerdas adalah dengan memberikannya hewan peliharaan.

Apalagi jika si Kecil anak tunggal, hewan peliharaan menjadi teman yang tepat untuk berbagi.

Baca Juga: #LovingNotLabelling: Jangan Melabel 'Lebay' Saat Anak Sedih Kehilangan Hewan Peliharaan, Ini yang Harus Moms Lakukan

Melansir dari huff post ternyata hal-hal ini bisa dibantu melalui hewan peliharaan: