Ternyata Begini 'Kelakuan' Anang Hermansyah Saat Ashanty Baru Melahirkan Arsy, Tak Mau Ikut Bangun di Malam Hari karena Alasan Ini!

By Rachel Anastasia Agustina, Minggu, 26 Januari 2020 | 05:25 WIB
Ashanty ceritakan bagaimana Mas Anang saat punya bayi Arsy. (Tangkap Layar YouTube/The Hermansyah A6)

Nakita.id - Siapa sanga ternyata begini dulunya sikap Anang Hermansyah saat Arsy Hermansyah baru lahir.

Ashanty baru-baru ini menceritakan pengalamannya saat baru pertama kali memiliki bayi, yaitu Arsy Hermansyah.

Ibu dengan 4 anak ini mengaku sempat kelelahan saat mengurus Arsy saat masih bayi ditambah 'perlakuan' Anang.

Baca Juga: Nada Bicara Rafathar Mulai Perlihatkan Bibit-Bibit Sombong, Nagita Slavina Langsung Beri Teguran ke Anaknya

Hal tersebut diketahui dari vlog di channel YouTube The Hermansyah A6 yang bertajuk 'BIKIN GEMES! BUNDA ASHANTY JENGUK BAYI KEMBAR SYAHNAZ JEJE', yang tayang pada Selasa (21/1/2020).

Setelah ngobrol-ngobrol soal kondisi bayi Syahnaz dan Jeje, barulah Ashanty bercerita."Beratnya berapa?" tanya Ashanty, membuka pembicaraan.

Baca Juga: Meninggal Saat Hamil Tapi Tak Segera Dikuburkan, Jasadnya Tiba-Tiba Melahirkan Bayi, Begini Kondisi Bayinya