Pria Ini Letakkan Sarang Laba-laba pada Kakinya yang Terluka, Perubahan yang Terjadi Selanjutnya Tak Terduga

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 23 Februari 2020 | 14:13 WIB
Sarang laba-laba untuk menyembuhkan luka (Freepik.com)

Nakita.id - Apa yang Moms pikirkan jika pojok kamar Moms dipenuhi sarang laba-laba?

Pasti Moms merasa jijik dan ingin segera membersihkannya.

Ternyata, Moms yang merasa jijik karena keberadaan sarang laba-laba di rumah dan segera membersihkan sarang tersebut adalah perbuatan yang sangat salah.

Pernah melihat film 'Spiderman' yang mengeluarkan jaring ajaibnya?

Ya, seperti itulah fungsi sarang laba-laba.

Meski tak bisa memberikan kekuatan super, ternyata sarang laba-laba bisa memulihkan luka goresan dan menyembuhkan cedera.

Mungkin ini terdengar aga sedikit aneh di telinga Moms, tetapi sarang laba-laba sudah teruji ampuh untuk pulihkan luka goresan dan cedera.

Ketika anak Moms terluka, atau Moms yang terluka akibat teriris pisau, Moms butuh pembalut kasa untuk menutupi luka.

Baca Juga: Tanpa Hair Dryer, Begini Cara Mudah Keringkan Rambut Setelah Keramas dengan Cepat Saat Sedang Terburu-buru