Kini Jadi Pembunuh No.1 Umat Manusia, Siapa Sangka Virus Corona Ternyata juga Punya Sisi Positif Menyelamatkan Kehidupan Spesies Ini

By Ratnaningtyas Winahyu, Senin, 2 Maret 2020 | 10:30 WIB
Virus corona ternyata memiliki dampak positif (Kompas.com)

Nakita.id – Beberapa bulan terakhir ini, wabah virus corona (Covid-19) masih menjadi perhatian masyarakat dunia.

Mengutip dari Kompas.com, hingga Sabtu, 29 Februari 2020, sudah ada 56 negara yang terinfeksi dengan 85.178 kasus dan 2.923 orang meninggal dunia.

Dengan jumlah korban yang terus bertambah, tak heran bila saat ini virus corona dianggap sebagai ancaman terbesar umat manusia.

Baca Juga: Tak Hanya Menginspirasi, Nakita Siap Jawab Semua Kegalauan Moms Seputar Pregnancy dan Parenting Lewat N-spiration

Meski telah membunuh ribuan orang, siapa sangka virus ini ternyata membawa dampak yang positif juga lo, Moms.

Bahkan, ilmuwan menyebut virus corona telah menyelamatkan banyak nyawa.

Wah, kira-kira apa dampak positif yang dimaksud ya?

Baca Juga: Hampir 100 Ribu Orang yang Terinfeksi, WHO Akhirnya Resmi Tingkatkan Status Virus Corona ke Level Tertinggi