Pantas Saja Diburu Banyak Orang Untuk Menangkal Virus Corona, Ternyata Ini yang Membuat Jahe Ampuh Tingkatkan Daya Tahan Tubuh

By Nita Febriani, Sabtu, 7 Maret 2020 | 07:03 WIB
Jahe, salah satu jenis rempah-rempah. (hippopx.com)

Nakita.id - Penularan virus corona dapat dicegah dengan cara meningkatkan daya tahan tubuh kita.

Pasalnya, corona mudah menyerang orang dengan daya tahan tubuh yang lemah.

Daya tahan tubuh yang kuat pun akan mampu melawan virus corona yang ada di dalam tubuh sehingga potensi kesembuhan akan lebih besar.

Baca Juga: Bertanggung Jawab Penuh Atas Konser Tunggal Ayu Ting Ting di Tengah Maraknya Kabar Virus Corona, Begini Kata Ruben Onsu

Di antara berbagai jenis rimpang yang banyak tumbuh di negara kita, jahe adalah salah satu yang paling banyak dipercaya memiliki manfaat meningkatkan daya tahan tubuh.

Jahe juga telah lama dimanfaatkan sebagai obat alami dengan sejuta khasiat. 

Minyak Asiri yang terdapat dalam jahe lah yang berkhasiat sebagai obat.

Baca Juga: Tak Kunjung Menimang Cucu dari Zaskia Sungkar, Fenny Bauty Beberkan Proses Bayi Tabung yang Jadi Jalan Pintas: 'Lancar dan Berhasil'