#FamilyQuality yang Dilakukan Ruben Onsu Bersama Betrand Peto Ini Bisa Tingkatkan Kepercayaan Diri Anak Saat Ujian Berlangsung Lho!

By Riska Yulyana Damayanti, Sabtu, 14 Maret 2020 | 13:39 WIB
Betrand Peto, Thalia, Sarwendah, dan Ruben Onsu (instagram.com/sarwendah29)

Nakita.id - Pastinya setiap orangtua ingin anaknya bisa menjadi sosok yang sukses.

Sehingga orangtua rela melakukan apa saja untuk anak. 

Seperti halnya Ruben Onsu. Ia selalu mendampingi anaknya, Betrand Peto untuk belajar, Moms.

Dikabarkan, Betrand Peto sedang menjalankan ujian tengah semesternya.

Baca Juga: Tak Disangka, Tidur Seranjang bersama Si Kecil Ternyata juga Bisa Menjadi Ajang #FamilyQuality yang Kaya Manfaat Lo Moms, Sudah Coba?

Ruben Onsu sedang membimbing Betrand peto untuk belajar

Melalui akun Instagram, terlihat Ruben begitu serius saat menerangkan sebuah pelajaran pada anaknya.

Sedangkan Betrand dengan saksama mendengarkan apa yang dikatakan sang ayah.

Tahukah, Moms ternyata mendampingi anak belajar memiliki manfaat yang luar biasa bagi Si Kecil.

Dilansir oleh Kompas.com dari laman Sahabat Keluarga Kemendikbud RI, ada empat manfaat yang bisa didapatkan anak saat Moms atau Dads mendampingi mereka belajar.

Baca Juga: Lakukan Berkebun Sebagai #FamilyQuality Tingkatkan Keterampilan Motorik Si Kecil hingga Baik Untuk Perilakunya