Gentingnya Penyebaran Virus Corona, Sekolah Betrand Peto Justru Belum Libur Hingga Ruben Onsu Ambil Keputusan Ini

By Shinta Dwi Ayu, Senin, 16 Maret 2020 | 14:15 WIB
Ruben Onsu ambil keputusan terkait mewabahnya virus corona. (instagram.com/@ruben_Onsu)

Nakita.id - Mewabahnya virus corona di Indonesia membuat sebagian besar penduduk merasa kepanikan dan waspada.

Bahkan beberapa kota di Indonesia sudah memutuskan untuk mentiadakan kegiatan belajar mengajar di sekolah selama 14 hari kedepan. 

Terutama di daerah provinsi DKI Jakarta yang sudah memberikan larangan resmi terkait dengan belajar mengajar di sekolah. 

Baca Juga: Jadi Pelupa Sampai Akui Masih Alami Baby Brain, Ternyata Ini yang Buat Raisa Tunda Kembali ke Dunia Musik

Semua kegiatan belajar mengajar harus dilakukan secara jarak jauh atau online

Meski begitu, Ruben Onsu mengaku sejauh ini pihak sekolah putranya memang belum resmi mengumumkan tentang kegiatan sekolah yang dilakukan di rumah.