Deretan Potret Detik-detik Persalinan Shireen Sungkar, Bahagia dan Penuh Haru!

By Fita Nofiana, Rabu, 18 April 2018 | 12:53 WIB
Teuku Wisnu dan Shireen (instagram.com/dierabachir)

Nakita.id - Momen melahirkan tentu saja menjadi momen yang istimewa, baik bagi Moms dan Dads hingga bagi keluarga besar. 

Sehingga tak jarang kini banyak keluarga yang mengabadikan momen melahirkan melalui foto atau video sebagai kenang-kenangan. 

Hal tersebut juga dilakukan pasangan Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu, mereka pun bahkan menggunakan jasa fotografer ternama untuk memotret momen persalinan anak ketiganya. 

BACA JUGA: Menyejukkan, Ini Arti Nama Anak Ke-3 Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu