Mengenal Penyebab Luka Jahitan Setelah Melahirkan Sesar Sakit dan Seberapa Cepat Pemulihannya?

By Ine Yulita Sari, Jumat, 20 Maret 2020 | 15:45 WIB
Mengenal Penyebab Luka Jahitan Setelah Melahirkan Sesar Sakit (freepik.com)

Sebagian wanita mengatakan bekas luka operasi sesar meninggalkan rasa nyeri yang hilang timbul.

Baca Juga: Jangan Pikirkan Kapan Jahitan Pasca Melahirkan Sesar Sembuh Total, Begini Cara Jitu Keringkan Jahitan Sesar Secara Cepat

Jika rasanya memang membuat tidak nyaman, konsultasikan dengan dokter.

Sementara itu untuk rasa gatal, bahkan sedikit kebas pada bekas luka, menurut Ross hal itu wajar.

“Beberapa saraf di kulit ikut terpotong saat dokter membuat sayatan dan proses penyembuhan membuat area itu jadi sangat sensitif dan sedikit gatal,” katanya.