Banyak Dokter Gugur Saat Tangani Pasien Virus Corona, Dokter Paru Bongkar Alasannya, Ternyata Vitamin Saja Tak Cukup

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Rabu, 25 Maret 2020 | 11:05 WIB
Dokter Bambang Sutrisna dan ayahnya (Instagram Nonz nonz)

Nakita.id - 7 garda terdepan penanganan Covid-19 dinyatakan meninggal dunia.

6 di antaranya merupakan dokter, dan 1 merupakan perawat.

Semakin bertambahnya jumlah pasien meninggal akibat virus corona ini tentu sangat mengkhawatirkan dan membuat publik makin resah.

 

Meski begitu, kini pemerintah mencanangkan physical distancing demi memutus mata rantai penyebaran virus corona.

Baca Juga: Sempat Viral karena Sibuk Tangani Pasien Covid-19 di Usia 80 Tahun, dr Handoko Ungkap Rahasia Sembuh dari Corona, 'Jarak 1 Meter Tidak Menjamin'

Namun yang jadi pertanyaan publik, mengapa justru banyak anggota medis yang gugur?

Petugas medis juga terinfeksi virus Corona atau covid-19, Dokter Spesialis Paru ungkap penyebab, salah satunya berjemur.