Coba Lakukan Kegiatan #FamilyQuality Seperti Keluarga Ruben Onsu Ini, Dijamin Tidak Bosan Saat Jalani Karantina di Rumah

By Riska Yulyana Damayanti, Kamis, 26 Maret 2020 | 17:00 WIB
Keluarga Ruben Onsu (instagram/ruben_onsu)

Nakita.id - Seperti yang kita ketahui, pemerintah saat ini sedang menganjurkan untuk melakukan social distancing hingga mengimbau warga Indonesia lebih baik ada di rumah.

Hal itu dilakukan untuk menekan persebaran virus corona di tanah air.

Baca Juga: Di Tengah Wabah Virus Corona, Intip Cara Seru Ayu Dewi #FamilyQuality Bersama Anak di Rumah Lewat Kegiatan Menyenangkan Ini, Bisa Moms Tiru Nih

Jadi, sebaiknya Moms dan Dads jangan keluar rumah jika tak benar-benar penting ya.

Selalu ada di rumah dan tak bepergian ke mana-mana, terkadang pastinya muncul rasa bosan kan ya, Moms?

Jangan khawatir, coba lakukan beberapa kegiatan #FamilyQuality ala keluarga Ruben Onsu ini deh.

Baca Juga: Nia Ramadhani Manfaatkan #FamilyQuality dengan Ajarkan Anak Bersepeda, Ternyata Bermanfaat Bagi Mental Lho

1. Makan bersama

Ruben mengajak seluruh penghuni apartemennya untuk makan bersama secara lesehan

Melalui akun Instagramnya, Ruben Onsu sering membagikan berbagai kegiatannya saat di rumah.

Salah satunya saat Ruben mengajak anggota keluarga beserta asistennya untuk makan bersama.

Baca Juga: #FamilyQuality: Wabah Virus Corona Sebabkan Anak Harus Belajar di Rumah, Simak Tips untuk Membuat Kegiatan Belajar Jauh Lebih Menyenangkan