Nakita.id - Musim pancaroba atau peralihan musim antara penghujan dan kemarau menjadi musim yang paling saya takutkan.
Bukan hanya karena perubahan cuaca mendadak yang dapat menghambat aktivitas, tapi musim ini juga biasanya jadi musim pemicu sakitnya anak.
Yang paling lumrah terjadi adalah serangan batuk pilek yang berujung pada demam.
Harvey sebenarnya tergolong anak yang baik daya tahan tubuhnya, dia jarang terkena batuk pilek secara mendadak.
Namun jika ada orang dekat yang terjangkit batuk pilek, rasanya virus mudah sekali menyerang hingga menulari Harvey.
BACA JUGA :[GloryStory] Si Kecil Lakukan 'Gerakan Tutup Mulut', Perlukah Moms Khawatir?