Ada Kabar Baik Lagi Bagi Indonesia yang Diumumkan Joko Widodo Terkait Tes PCR untuk Penanganan Wabah Virus Corona, Apa Itu?

By Yosa Shinta Dewi, Senin, 13 April 2020 | 14:32 WIB
Presiden Joko Widodo (Instagram/ @Jokowi)

Nakita.id - Pemerintah Indonesia tak ada hentinya membagikan kabar terkini mengenai perkembangan pandemi virus corona di Tanah Air.

Pada saat berita ini ditulis, tercatat ada 

Menindaklanjuti jumlah 4.241 pasien positif Covid-19 yang tersebar di berbagai wilayah di Tanah Air.

Baca Juga: Niatan Ganjar Pranowo Bangun Taman Makam Pahlawan untuk Tenaga Medis yang Gugur Usai Lawan Corona Malah Jadi Bumerang, 'Kami Ingin Selamat Pak'

Tak hanya itu saja, jumlah pasien yang meninggal dunia tercatat ada 373 pasien.

Sedangkan, pasien yang dikabarkan sembuh total dari Covid-19 tercatat ada 359 pasien.

Menindaklanjuti jumlah pasien positif corona yang setiap harinya mengalami penambahan jumlah.

Pemerintah Indonesia tak henti-hentinya mencari cara untuk memutus rantai penyebaran virus corona jenis baru ini.

Baca Juga: Makam Pemuda 21 Tahun Ini Dibongkar Setelah Dua Minggu Dikuburkan, Rupanya Ini Alasan di Balik Aksi Tak Biasa Itu

Salah satu untuk deteksi dini, pemerintah Indonesia mengadakan tes virus corona dengan tes PCR (Polymerase Chain Reaction).