Cara Hilangkan Plak Gigi Secara Alami, Cuma Pakai 3 Bahan Ini Moms

By Poetri Hanzani, Selasa, 14 April 2020 | 17:59 WIB
Ilustrasi cara menghilangkan plak pada gigi (freepik.com/racool-studio)

2. Jus lemon

Jus lemon memiliki sifat alkalin dan antibakteri yang membantu untuk mendesinfeksi gigi yang terkena plak.

Ini dapat memutihkan bintik-bintik kuning dan mengurangi bau mulut atau infeksi.

Baca Juga: Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Tiba-tiba Elly Sugigi Tulis Kata Perpisahan untuk Aditya Gumelar, Ada Apa?

Cukup sediakan seperempat gelas air dan jus lemon dari setengah buah lemon.

Kemudian, panaskan air dan tambahkan jus lemon.

Kumur dengan ramuan ini selama 1 menit dan bilas, gunakan sehari sekali.