Bak Petir di Siang Bolong, Dituding Sebagai Sumber Virus Corona, Negara Ini Justru Layangkan Gugatan Hukum untuk China dan Minta Ganti Rugi Triliunan

By Shinta Dwi Ayu, Sabtu, 25 April 2020 | 13:45 WIB
Ilustrasi virus corona (Pixabay.com)

Nakita.id- Mewabahnya virus corona di dunia pertama kali terjadi di kota Wuhan China

Bahkan virus corona di China ini sudah memakan sangat banyak korban jiwa yang tidak bisa tertolong lagi.

Banyak yang mengatakan bahwa virus ini berasal dari hewan kalelawar, ada pula yang menduga virus ini merupakan buatan China untuk sebagai salah satu serangan biologis. 

Baca Juga: Selama Ini Dipuji-puji karena Berhasil Perangi Virus Corona, Siapa Sangka Jumlah Kasus Covid-19 di China Ternyata Jauh Lebih Banyak & Berbeda dari yang Diketahui Publik, Ilmuwan: ‘4 Kali Lipat’

Sampai sekarang pun faktor dari kemunculan virus ini masih menjadi misteri dan belum diketahui penyebab sebenarnya. 

Mulai dari situ lah, penyebaran virus corona sangat cepat dan bahkan tersebar ke seluruh dunia.