Siap Lancarkan Jurus Terbaru, Pemerintah Jadikan 7 Wilayah Ini untuk Uji Coba Terapkan Era New Normal Gantikan PSBB, di Mana Saja?

By Ratnaningtyas Winahyu, Kamis, 28 Mei 2020 | 08:52 WIB
Ilustrasi virus corona (Pixabay.com)

Sebagai informasi, pola hidup baru atau new normal merupakan perubahan perilaku untuk tetap menjalankan aktivitas normal, namun dengan tetap menerapkan protokol kesehatan guna mencegah terjadinya penularan Covid-19.

Adapun protokol kesehatan yang dimaksud adalah mengenakan masker, menjaga jarak, dan mengurangi kontak fisik.

Kebijakan ini pun tidak bisa sembarangan diterapkan.

Baca Juga: Sepercik Harapan Mulai Bemunculan, Kini Ahli Bongkar Waktu Kapan Indonesia Akan Memasuki Kondisi Normal Usai Pandemi Corona

Salah satu sarat sebuah wilayah dapat memberlakukan pola hidup ini adalah tingkat penularan virus yang harus rendah.

Bila reproduction number/R-nought (R0) dibawah 1, berarti tingkat penularannya rendah.

Sementara itu, jika R0 nya di atas 1, maka tingkat penularannya masih tinggi.

Bagaimana Moms, apakah wilayah tempat tinggal Moms masuk dalam daftar?

Baca Juga: Cuma Dalam 3 Hari Pasien Bertambah Sampai Ribuan, Terungkap Penyebab Kasus Virus Corona di Jawa Timur Bisa Meningkat Pesat Padahal Sudah Berlakukan PSBB