Cucuran Keringat Akhirnya Membuahkan Hasil, Indonesia Temukan Kombinasi Obat untuk Penyembuhan Pasien Covid-19 Demi Wujudkan Wabah Virus Corona Berakhir Dalam Waktu Dekat

By Yosa Shinta Dewi, Sabtu, 13 Juni 2020 | 09:05 WIB
Ilustrasi virus corona (Freepik.com)

Dikutip dari penelitian itu, wabah virus corona di Indonesia akan berakhir di bulan Oktober 2020.

Selangkah lebih maju, penanganan Covid-19 di Tanah Air pun dikabarkan mengalami peningkatan.

Sejumlah ahli juga berlomba-lomba mencari obat ampuh untuk pasien Covid-19.

Dilansir dari Wartakota, Badan Intelijen Negara (BIN), Universitas Airlangga dan Gugus Tugas sedang menjalin kerja sama.

Baca Juga: Selalu Masak untuk Suami dan Anak-anak, Okie Agustina Tiba-tiba Tertimpa Musibah hingga Kelimpungan Cari Obat dan Tak Bisa Tidur, 'Ga Bisa Dihindari'

Sekretaris Utama BIN, Komjen Pol Bambang Sunarwibowo dan Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini.

Kerja sama tersebut menyokong terciptanya langkah pengobatan penyakit Covid-19.

Dikabarkan, ketiga belah pihak tersebut menemukan kombinasi obat untuk pasien terjangkit virus corona.

Pada Jumat (12/6) pihak Universitas Airlangga disebut menemukan efektivitas kombinasi obat untuk penyembuhan pasien Covid-19.

Baca Juga: Ahli Beri Tanggapan Soal Munculnya Obat Racikan 'Ramuan Pancasila' Khas Indonesia untuk Bantu Tangkal Virus Corona, Benar Ampuh?