Waspada! Kesalahan Fatal dalam Memasak Nasi Ini Masih Sering Dilakukan Moms Padahal Bisa Picu Kanker dalam Tubuh

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 14 Juni 2020 | 14:54 WIB
Waspada! Kesalahan Fatal dalam Memasak Nasi Ini Masih Sering Dilakukan Moms Padahal Bisa Picu Kanker dalam Tubuh (Freepik)

Nakita.id - Nasi menjadi salah satu makanan orang Indonesia yang tak bisa disingkirkan di atas meja makan.

Nasi sudah jadi makanan pokok sehari-hari orang Indonesia ketika makan lauk pauk apa saja.

Apalagi di tengah pandemi ini, beras menjadi kebutuhan yang paling dibutuhkan banyak orang.

Namun siapa sangka, ternyata ada kesalahan dalam memasak nasi yang bisa memicu kanker, lho.

Apakah Moms melakukannya?

Baca Juga: Sering Dianggap Remeh, Teknik Memasak Nasi yang Salah Ternyata Bisa Berbahaya Bagi Sistem Reproduksi Hingga Sebabkan Kanker

Melansir bodyandsoul, penelitian yang dilakukan baru-baru ini menemukan fakta bahwa nasi yang tidak dimasak dengan benar mengandung logam arsenik berbahaya.

Logam ini disebut bisa mengganggu sistem reproduksi dan dapat menyebabkan kanker!

Dalam pertemuan Merck Foundation di Mesir, para ahli membahas bagaimana beras bisa membawa logam arsenik.

Nah, logam inilah yang bisa masuk ke dalam tubuh jika nasi tidak diolah dengan benar.

Namun siapa sangka, ternyata ada kesalahan dalam memasak nasi yang bisa memicu kanker, lho.