Sengaja Kentut di Depan Polisi Saat di Ruang Publik, Pria Ini Harus Rugi Jutaan Rupiah

By Aullia Rachma Puteri, Jumat, 19 Juni 2020 | 05:00 WIB
Ilustrasi pria yang mencium bau kentut di taman (Freepik)

 

Nakita.id - Sopan santun menjadi hal yang sangat wajib dimengerti semua orang.

Sopan santun merupakan hal penting yang harus dimiliki setiap orang jika akan menghadapi orang lain.

Tata krama menjadi satu hal bekal utama kehidupan bersosialisasi di masyarakat.

Seperti halnya yang terjadi di Austria ini.

Baca Juga: Baru Terungkap Ternyata Penularan Virus Corona Bisa Melalui Kentut, Begini Penjelasan Sebenarnya dari Dokter, 'Itu Benar'

Seorang polisi Austria yang mendapatkan perlakuan tak mengenakkan dari seorang warganya langsung memberikan sanksi berat.

Denda puluhan juta harus dibayarkan oleh seorang pria asal Austria karena membuang gas di muka umum.

Kentut merupakan hal yang sangat tak sopan jika memang dilakukan di muka umum dengan sengaja.

Hal inilah yang menjadi permasalahan pihak polisi Austria.