Konfliknya dengan Aurel Terlanjur Jadi Konsumsi Publik, Krisdayanti Dapat 'Tamparan' Keras Ini dari Mahkamah Kehormatan Dewan

By Shinta Dwi Ayu, Jumat, 19 Juni 2020 | 10:10 WIB
Azriel Hermansyah, Aurel Hermansyah dan Krisdayanti (Kolase instagram @azriel_hermansyah & @krisdayantilemos)

Nakita.id - Jagad publik beberapa waktu lalu dihebohkan dengan perseteruan antara Krisdayanti dan dua anak kandungnya.

Baik Aurel, Azriel, Krisdayanti, hingga Raul Lemos saling beradu sindir satu sama lain di akun Instagram.

Bahkan Azriel mengungkapkan isi hatinya secara gamblang pada Krisdayanti di akun Instagram pribadinya.

Baca Juga: Kisruh KD dan Aurel-Azriel Semakin Memanas, Ahli Tarot Malah Singgung Rumah Tangga Mimi dan Raul Lemos, Apakah Akan Bertahan Lama?

Hal tersebut tentunya menuai banyak respons dari warganet.

Konflik keluarga KD dan dua anaknya pun kini sudah menjadi konsumsi publik secara luas.

Hal tersebut sangat disayangkan oleh beberapa pihak.