Nakita.id - Berikut Nakita.id rangkum beberapa berita populer pada Jumat (26/6/2020).
1. Bak Kesabarannya Sudah Habis, Presiden Joko Widodo Tegas Minta Jawa Timur Segera Turunkan Jumlah Kasus Virus Corona dalam Waktu Singkat: ‘Saya Minta...'
Hampir empat bulan Indonesia diserang virus corona.
Ironisnya, sampai saat ini, wabah virus corona masih merajalela dan penularan pun terus terjadi.
Salah satu wilayah di Indonesia yang tingkat penularannya masih tinggi adalah Provinsi Jawa Timur.
Saking banyaknya kasus yang muncul, Jawa Timur bahkan sampai dijuluki zona hitam dan digadang-gadang menjadi Wuhan-nya Indonesia.
Melihat hal tersebut, Presiden Joko Widodo pun memberikan target waktu selama dua minggu bagi Jawa Timur untuk menurunkan laju penularan virus corona.
Hal itu disampaikan Jokowi saat mengunjungi posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 di Gedung Grahadi, Surabaya, Kamis (25/6/2020).
Baca selengkapnya di sini