5 Cara Sederhana Merawat Kulit Leher Supaya Tetap Kencang dan Bebas Keriput, Tak Perlu Rogoh Kocek Mahal!

By Poetri Hanzani, Selasa, 30 Juni 2020 | 15:15 WIB
Ilustrasi perawatan kulit leher (freepik.com/cookie-studio)

Nakita.id - Selain wajah, perawatan kulit leher tak boleh terlewatkan.

Kulit leher perlu dijaga agar tidak berkerut dan mengendur.

 

Namun perawatan kulit leher terkadang terlupakan dan terabaikan karena hanya fokus pada kulit wajah.

Baca Juga: Hilangkan Kulit Gelap Leher, Siku, dan Lutut dengan Perawatan Alami Ini

Bagian leher adalah bagian utama yang lebih cepat mengalami pengeriputan, tingkat elastisitas menurun, serta menampakan tanda-tanda penuaan lain yang lebih cepat dari area mana pun. 

Hal tersebut dikarenakan kulit pada area leher lebih tipis dibandingkan dengan kulit wajah, yang rentan akan kerusakan. 

Moms masih bisa mencoba cara-cara yang sederhana berikut ini untuk merawat kulit sekitar leher: