Penyanyi Jebolan AFI Ini Meregang Nyawa di Usia Muda Gegara Keracunan Kehamilan, Salah Satu Camilan Enak Sejuta Umat Ini Bisa Turunkan Risikonya

By Yosa Shinta Dewi, Sabtu, 11 Juli 2020 | 14:26 WIB
Luri AFI meninggal lantaran keracunan kehamilan, coba makan coklat untuk menghindarinya Moms (Kolase Instagram/@arjuna_afi_prima)

Dilansir dari Kompas.com, preeklamsia bisa dicegah dengan mengonsumsi cokelat.

Cokelat untuk mencegah preeklamsia

Tim dari Yale Center for Perinatal, Pediatric and Environtmental Epidemiology, Universitas Yale di Amerika Serikat sudah membuktikannya.

Baca Juga: Mengenal Keracunan Kehamilan, Penyebab Kematian Ibu Saat Melahirkan

Dari hasil survei, 2000 ibu yang melahirkan mereka mendapat pertanyaan berapa banyak cokelat yang dikonsumsi pada trimester pertama hingga ketiga kehamilan.

Hasilnya, ibu yang makan cokelat lima kali atau lebih setiap minggu pada trimester pertama, 20 persen lebih berisiko rendah mengalami preeklamsia.

Begitu juga dengan 40 persen ibu yang makan lima batang cokelat lebih setiap minggunya pada trimester ketiga tidak mengalami keracunan kehamilan.

Presentase kian menurun dibandingkan dengan ibu hamil yang hanya satu batang makan cokelat dalam seminggu pada trimester ketiga kehamilannya.

Lantas, kenapa makanan sejuta umat tersebut bisa sangat memengaruhi?

Baca Juga: Meninggal Akibat Keracunan Kehamilan, Begini Kabar Terkini Anak dan Suami Luri AFI