Bagaimana Sikap yang Baik Saat Diminta Membantu Ibu? Jawaban Sahabat Pelangi Rabu 22 Juli 2020 Program Belajar dari Rumah TVRI

By Gabriela Stefani, Rabu, 22 Juli 2020 | 06:30 WIB
Bagaimana Sikap yang Baik Saat Diminta Membantu Ibu dalam belajar dari rumah TVRI SD Kelas 1-3 (Youtube/Televisi Edukasi)

Bagaimana Sikap yang Baik Saat Diminta Membantu Ibu? Jawaban Sahabat Pelangi Belajar dari Rumah TVRI Rabu 22 Juli 2020

Nakita.id - Pada Rabu 22 Juli 2020, teman-teman kelas 1-3 SD akan menyaksikan tayangan Sahabat Pelangi dalam program belajar dari rumah TVRI.

Kali ini konten belajar dari rumah yang akan ditayangkan pada sahabat pelangi berjudul Chandra Oh Chandra.

Baca Juga: Ringkasan Materi Berhitung dan Membandingkan Banyak Benda, Belajar dari Rumah TVRI Selasa 21 Juli 2020

Dalam sahabat pelangi Chandra Oh Chandra akan menayangkan perihal tanggung jawab dan integritas.

Nantinya teman-teman menonton animasi anak laki-laki bernama Chandra yang dimintai tolong oleh ibunya.

Dalam tayangan tersebut Chandra sebenarnya sudah memiliki janji untuk bermain dengan teman-temannya.

Hanya saja ibundanya meminta Chandra untuk segera mengantar barang ke rumah seseorang bernama Om Yunus.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Berhitung dan Membandingkan Banyak Benda, Materi Belajar dari Rumah TVRI Selasa 21 Juli 2020