Begini Cara Ampuh Hilangkan Noda Tinta pada Pakaian Sesuai dengan Jenis Kain

By Ela Aprilia Putriningtyas, Selasa, 21 Juli 2020 | 17:30 WIB
Cara ampuh hilangkan noda tinta pada pakaian sesuai jenis kain (freepik.com)

Begini Cara Ampuh Hilangkan Noda Tinta pada Pakaian Sesuai dengan Jenis Kain

Nakita.id - Moms simak nih cara ampuh hilangkan noda tinta pada pakaian sesuai dengan jenis kain.

Miliki masalah dengan noda tinta memang sangat mengganggu, apalagi jika pakaian yang kita kenakan adalah pakaian dinas untuk bekerja.

Tak memakainya tentu tidak mungkin, salah satu caranya adalah menghilangkan tinta yang tersisa.

Baca Juga: Patut Dicoba! Tak Disangka Cuka Bisa Membersihkan Berbagai Noda Membandel pada Pakaian dengan Cara Semudah Ini

Jika dulu cara yang paling mudah dengan menggunakan hairspray, sepertinya cara ini kini sudah tak bekerja.

Namun yang perlu diketahui membersihkan tinta pada pakaian tak bisa asal ya Moms.

Baca Juga: Bisa Hemat Biaya Laundry, Tambahkan Setengah Gelas Cuka ke Mesin Cuci dan Hal Mengejutkan Ini Akan Terjadi Pada Pakaian

Moms harus perhatikan jenis kain apa yang terkena tinta, baru deh Moms bisa mengaplikasikannya.

Nah berikut cara ampuh hilangkan tinta pada pakaian sesuai dengan jenis kainnya dikutip dari thehousewire.com:

1. Linen

Untuk kain berjenis linen, Moms bisa coba gunakan alkohol untuk menghilangkan noda tinta.