Campuran Baking Soda dengan Lemon Disebut Bisa Mengatasi Beberapa Gangguan pada Tubuh Ini, Patut Dicoba

By Riska Yulyana Damayanti, Selasa, 28 Juli 2020 | 11:32 WIB
Ilustrasi campuran baking soda dengan lemon (Pixabay.com/ Monfocus)

Campuran baking soda dengan lemon bisa meringankan rasa mual

Banyak orang dengan asam lambung berlebih meminum antasid bebas resep untuk meringankan gejala mereka.

Mengkonsumsi soda kue dan jus lemon bersama-sama juga dapat menetralkan asam lambung dengan cara yang sama seperti antasid.

Sebuah studi pada 2017 meneliti efek antasid dari berbagai makanan. Para penulis penelitian ini menciptakan asam lambung buatan dengan pH 1,2.

Baca Juga: Tak Perlu Skincare Mahal! Hanya Campurkan Baking Soda dan Tepung Beras Siapa Sangka Perubahan Tak Terduga Ini yang Akan Terjadi pada Wajah

Meskipun jus lemon tidak menetralkan asam lambung, jus lemon dapat membantu menstabilkan tingkat pH di dalam lambung.

Namun sebaiknya campurkan baking soda secukupnya ya, Moms.

Pasalnya jika terlalu banyak mencampurkan baking soda bisa menyebabkan diare.

2. Pemutih gigi

Soda kue juga dapat membantu menghilangkan noda pada permukaan gigi, menjadikannya alternatif yang efektif dan terjangkau untuk pemutihan gigi tradisional.

Baca Juga: Ada Lagi Manfaat Baking Soda untuk Kesehatan, Bisa Membantu Kemoterapi Hingga Atasi Gangguan Pencernaan