5 Judul Lagu Daerah dan Daerah Asalnya yang Belum Disebutkan Pada Tayangan Sahabat Pelangi, Belajar dari Rumah TVRI

By Rachel Anastasia Agustina, Rabu, 29 Juli 2020 | 06:20 WIB
5 judul lagu daerah dan daerah asalnya. (Tangkap layar YouTube/Televisi Edukasi)

5 Judul Lagu Daerah dan Daerah Asalnya yang Belum Disebutkan Pada Tayangan Sahabat Pelangi, Belajar dari Rumah TVRI

Nakita.id - Sebutkan lah 5 judul lagu daerah dan daerah asalnya, materi kelas 1-3 SD belajar dari rumah TVRI.

Hari ini, teman-teman yang ada pada jenjang tersebut belajar soal lagu tradisional Indonesia dari Sahabat Pelangi.

Bukan khusus, melainkan Nisa, Marta, Chandra, dan Wayan mendapatkan tugas kelompok yaitu memperagakan senam.

Baca Juga: Bagaimana Proses Bunyi Hingga Terdengar oleh Telinga? Kunci Jawaban Soal Materi Kelas 4-6 SD Belajar dari Rumah TVRI

Sampai akhirnya mereka pun berunding untuk mendapatkan lagu daerah yang musiknya cukup cepat dan juga riang untuk senam.

Meski awalnya sempat ingin menggunakan lagu pop, hip hop, hingga rap, akhirnya mereka setuju dengan ide Nisa yaitu lagu tradisional Indonesia.

Inilah lagu-lagu yang sudah disebutkan oleh mereka dan yang belum disebutkan dalam tayangan Sahabat Pelangi tersebut.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Penjumlahan Tanpa Menyimpan, Materi Kelas 1-3 SD Belajar dari Rumah TVRI