Jawab Rasa Penasaran Publik, Pakar Mikro Ekspresi Sebut Ada Tatapan Cinta Saat Rizky Billar Lakukan Ini pada Lesty: 'Cie, yang Langsung Move On'

By Riska Yulyana Damayanti, Senin, 3 Agustus 2020 | 17:30 WIB
Disebut ada tatapan cinta dari Rizky Billar pada Lesty (YouTube BENI MULYANA SOPIAN )

Nakita.id - Perasaan Rizky Billar saat akan bertemu Lesty akhirnya terbongkar juga.

Diketahui, Rizky Billar dan Lesty pernah berkolaborasi untuk kanal YouTube masing-masing.

Kedekatan Rizky Bilar dengan Lesty dalam momen tersebut pun menjadi perhatian banyak orang termasuk seorang pakar mikro ekspresi, Poppy Amalya.

Baca Juga: Bak Tinggal Tunggu Janur Kuning Melengkung, Ibunda Rizky Billar Tertangkap Kamera Akui Senang Bakal Punya Menantu Penyanyi Dangdut, Lampu Hijau Buat Lesty Kejora?

Dalam kanal YouTube Poppy Amalya (2/8/2020), sang psikolog membongkar isi hati Rizky Billar dan Lesty saat bertemu untuk yang kedua kalinya tersebut.

Dalam tayangan tersebut, diperlihatkan cuplikan video saat Rizky Billar akan berkunjung ke rumah Lesty.

"Gua mau ngapel ke rumah Lesty," ujar Rizky Billar sembari sesekali mengeluarkan sedikit lidahnya.

Menurut Poppy lidah yang sesekali dikeluarkan saat berbicara menandakan adanya kecemasan.

"Guys lidahnya (Rizky Billar) dikeluarin dong, itu tandanya ada kecemasan, ciee ada yang cemas nih, ada yang deg-degan mau ke rumah Lesty," ungkap Poppy.

Baca Juga: BERITA POPULER: Denny Darko Beri Peringatan Keras pada Lesty Kejora Agar Bisa Tahan Tak Gegabah hingga 4 Bahan Alami Ini Ampuh Hilangkan Komedo Tanpa Rasa Sakit