Mengenal Kantong Udara, Alat Pernapasan Burung saat Terbang Materi Belajar dari Rumah TVRI Kelas 4,5, dan 6

By Shinta Dwi Ayu, Selasa, 4 Agustus 2020 | 07:42 WIB
Mengenal kantong udara, alat pernapasan burung saat terbang. (Kompas.com)

Mengenal Kantong Udara, Alat Pernapasan Burung saat Terbang Materi Belajar dari Rumah TVRI Kelas 4,5, dan 6

Nakita.id - Pentingnya mengenal kantong udara, alat pernapasan burung saat terbang.

Stasiun TVRI masih setia menyajikan konten edukasi untuk mendukung kegiatan belajar dan mengajar.

Baca Juga: Berikut Jawaban Soal Pelajaran Berharga dari Dongeng Lebah, Beruang, dan Bebek Belajar dari Rumah TVRI Kelas 1,2, dan 3

Kali ini materi yang akan disajikan khusus untuk anak Sekolah Dasar (SD) kelas 4, 5, dan 6.

Salah satu materinya adalah mengenal kantong udara, alat pernapasan burung saat terbang.