Begini Cara Menghilangkan Gatal di Miss V dengan Air Garam yang Bisa Dilakukan dengan Mudah di Rumah

By Nita Febriani, Selasa, 4 Agustus 2020 | 15:30 WIB
Cara Menghilangkan Gatal di Miss V dengan Air Garam (freepik)

Nakita.id -  Cara menghilangkan gatal di miss V dengan air garam bisa dilakukan dengan mudah di rumah.

Sebelum mengetahui cara menghilangkan gatal di miss V dengan air garam, Moms perlu mengetahui beberapa penyebab gatal pada miss V.

Melansir dari Healthline, gatal pada miss V paling sering disebabkan karena tumbuhnya bakteri.

Baca Juga: Bukan Abal-abal, Hanya dengan Campuran Mentimun dan Lidah Buaya Manjur Mencerahkan Kulit Gelap di Area Miss V Seketika, Begini Caranya

Celana dalam yang lembab dan kotor dapat menyebabkan pertumbuhan bakteri berlebih.

Jika itu terjadi, Moms bisa mengalami infeksi dan ketidakseimbangan asam pada miss V.

Itulah yang menyebabkan miss V terasa gatal atau bahkan terasa sedikit panas.

Baca Juga: Kaum Hawa Jangan Langsung Salahkan Pasangan! Gatal di Sekitar Perut Usai Berhubungan Intim Bisa Jadi Tanda Alergi Seks