Meski Orangtuanya Belum Bisa Pulang ke Indonesia, Atta Halilintar Justru Nekat Bongkar Kapan Pernikahannya Dengan Aurel Hermansyah Akan Digelar

By Shinta Dwi Ayu, Selasa, 18 Agustus 2020 | 12:00 WIB
Gen Halilintar (Instagram/ @genhalilintar)

Nakita.id - Hubungan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah sebentar lagi akan menuju ke jenjang serius.

Namun, yang kerap menjadi permasalahan Atta selama ini adalah orangtuanya yang belum bisa pulang ke Indonesia.

Baca Juga: Diramalkan Bisa Nekat Langkahi Krisdayanti, Atta Halilintar Beri Tanggapan Tak Terduga Saat Disinggung Bakal Nikahi Aurel Hermansyah Secara Siri

Orangtua Atta beserta adik-adiknya terpaksa harus tinggal berbulan-bulan di luar negeri akibat adanya pandemi virus corona.

Hal tersebut menjadi kegelisahan sekaligus kesedihan sendiri buat Atta.

Tak hanya Atta beberapa waktu lalu ibunda Atta juga sempat menangis tersedu.

Baca Juga: Mengaku Punya Hubungan Baik dengan Para Pria di Masa Lalunya, Aurel Hermansyah Justru Beri Reaksi Ini Saat Tahu Atta Halilintar Bekerja Sama dengan Mantan Pacarnya