Merasakan Sakit dalam Mimpi Ternyata adalah Hal yang Normal Menurut Ahli, Moms Pernah Mengalaminya?

By Rachel Anastasia Agustina, Sabtu, 29 Agustus 2020 | 14:51 WIB
Ilustrasi merasakan sakit dalam mimpi. (Freepik/bearfotos)

 

Merasakan Sakit dalam Mimpi Ternyata adalah Hal yang Normal Menurut Ahli, Moms Pernah Melaluinya?

Nakita.id - Apakah Moms pernah merasakan bermimpi ketika sedang tidur dan rasanya cukup nyata?

Meski pun selalu dikaitkan dengan bunga tidur, nyatanya mimpi bisa juga terasa seperti di dunia nyata.

Maka dari itu pernyataan "cubit diri anda" untuk mengetahui kita sedang bermimpi atau tidak belum tentu benar.

Baca Juga: Sering Ramal Soal Bencana Hebat, Kini Wirang Birawa Umbar Mimpi Tak Biasa yang Terjadi Berkali-kali, Ada Apa?

 

Jika kita bisa merasakan sakitnya, maka dianggap kita sudah bangun dari mimpi, namun jika terasa sakit maka kita dianggap masih bermimpi.

Namun benarkan kita tidak bisa merasakan sakit ketika sedang bermimpi?

Melansir dari World of Buzz, sebuah penelitian dilakukan apda tahun 1998 menyatakan bahwa kita bisa merasakan sakit dalam mimpi.

Baca Juga: Bak Tak Kapok, Calon Mantu Iis Dahlia Kembali Berikan Sindiran Menohok yang Diduga untuk Lesty dan Rizky Billar, 'Damai? Mimpi!'