Batuk Berdahak Tak Kunjung Sembuh, Coba Hilangkan Lendir dengan Cara Alami yang Mudah Dilakukan Ini

By Riska Yulyana Damayanti, Sabtu, 29 Agustus 2020 | 18:55 WIB
Hilangkan lendir dengan cara alami (freepik)

Nakita.id - Saat batuk berdahak, lendir di tenggorokan sering mengganggu.

Ada banyak cara yang bisa Moms lakukan untuk hilangkan lendir dengan cara alami.

Sebelum pergi ke dokter, Moms bisa hilangkan lendir dengan cara alami ya.

Melansir dari Kompas.com, berikut cara hilangkan lendir secara alami.

Baca Juga: Perhatikan Batuk yang Anda Alami, Bila Ada Rasa Gatal di Tenggorokan Seperti Ini Bisa Jadi Termasuk Batuk Corona

1. Mandi air hangat

Salah satu cara membantu hilangkan lendir dengan cara alami yakni dengan mandi air hangat.

Saat mandi air hangat, sebaiknya bernapaslah dalam-dalam.

Uap hangat yang Moms hirup bisa membantu mengencerkan lendir kental dan membantu mengeluarkan dahaknya.

Baca Juga: Satu Lagi Kabar Duka Meninggal Mendadak dari Dunia Entertainment, Erwin Prasetya Dikabarkan Sempat Batuk Berdahak Hitam Sebelum Wafat hingga Mengejutkan Banyak Orang