Hanya dengan Campurkan Baking Soda dan Deterjen, Siapa Sangka Manfaat Menakjubkan Ini yang Akan Terjadi

By Shinta Dwi Ayu, Kamis, 3 September 2020 | 13:44 WIB
Baking soda campur deterjen bubuk. (Freepik.com)

Nakita.id - Baking soda merupakan bubuk putih halus yang sering kali digunakan dalam proses pembuatan kue.

Akan tetapi baking soda atau soda kue ini juga dikenal memiliki jutaan manfaat.

Baking soda terbuat dari natrium bikarbonat yang merupakan senyawa kimia.

Baking soda merupakan termasuk ke dalam golongan garam. 

Baca Juga: Iseng Coba Cuci Wajah Pakai Campuran Baking Soda dan Madu, Seminggu Kemudian Perempuan Ini Mengaku Puas dengan Hasilnya

Kandungan baking soda ini bisa bermanfaat untuk mengatasi berbagai masalah kecantikan. 

Tak hanya itu, penggunaan baking soda juga bisa bermanfaat untuk membantu Moms membersihkan rumah. 

Baca Juga: Dapat 'Sembuhkan' Tanaman yang Sakit, Ternyata Ini 4 Fungsi Baking Soda Untuk Kebun Lebih Sehat dan Indah