Paling Mudah, Simak Cara Cegah Uban Tumbuh di Usia Muda dengan Bahan Alami Tomat

By Ela Aprilia Putriningtyas, Sabtu, 5 September 2020 | 15:53 WIB
Cegah uban dengan bahan alami tomat (Freepik)

Vitamin yang terkandung pada tomat akan menjadi stimulasi baik bagi rambut.

Bahkan dapat membuat rambut lebih berkilau, kurangi rasa gatal dan cegah ketombe.

Tomat kerap dijadikan sebagai pilihan utama untuk masalah rambut selain mudah didapat juga lebih efektif.

Baca Juga: Pusing Masalah Uban? Jangan-jangan 3 Kebiasaan Ini Masih Sering Dilakukan, Begini Solusinya

Dikutip dari Girlstyle India, begini cara yang bisa Moms tiru untuk cegah uban tumbuh di usia muda.

Ambil tomat secukupnya dan buat pasta atau bubur lalu oleskan pada seluruh rambut.

Baca Juga: Bukannya Menghilangkan, Mewarnai Rambut Justru Disebut-sebut Bisa Menambah Uban, Benarkah?

Masker tomat untuk cegah uban

Biarkan pasta pada rambut selama 15 sampai 20 menit sebelum membersihkannya dengan air.

Lakukan secara teratur untuk dapatkan rambut terbebas dari uban.