Penikmat Teh dan Kopi Tak Perlu Lagi Minder, Coba Aplikasikan Baking Soda ke Gigi dan Lihat Hasilnya yang Menakjubkan

By Diah Puspita Ningrum, Rabu, 9 September 2020 | 11:40 WIB
Manfaat baking soda untuk gigi (Freepik.com)

Nakita.id - Baking soda dikenal punya banyak manfaat menakjubkan, salah satunya bagi para penikmat teh dan kopi. Mengapa?

Hal ini karena baking soda dipercaya bisa menghilangkan karang gigi serta membuat gigi kembali putih dan sehat.

Apabila kalian ingin mencari metode memutihkan gigi tanpa biaya mahal, baking soda bisa menjadi solusinya.

Baca Juga: Cegukan Sulit Berhenti Bikin Tak Nyaman, Begini Cara Mudah Menghilangkan Cegukan Tanpa Perlu Minum Air

Baca Juga: Gangguan Ginjal hingga Asam Urat Bisa Diredakan dengan Minum Air Rendaman Kumis Kucing, Cara Buatnya Mudah!Melansir dari laman Armandhammer, bukan menjadi rahasia kalau kopi dan teh bisa membuat warna gigi berubah.Untuk memutihkan gigi, kalian hanya butuh baking soda atau bicarbonate.

Sebuah studi dari American Dental Association menerangkan kalau baking soda sangat efektif untuk menghilangkan noda dan karang gigi.