Mimpi Punya Kulit Glowing Tanpa Keriput? Daripada Beli Produk Perawatan Kulit Mahal-mahal, Coba Hindari 6 Makanan Ini

By Gabriela Stefani, Sabtu, 12 September 2020 | 12:51 WIB
cara membuat kulit glowing tanpa keriput (freepik)

 

Nakita.id - Pasti Moms ingin memiliki kulit glowing tanpa keriput meskipun usia sudah tidak muda lagi.

Mungkin salah satu cara yang dilakukan yaitu menggunakan perawatan anti aging dan pencerah wajah.

Tetapi siapa sangka bahwa ada makanan-makanan yang perlu dihindari untuk membuat kulit glowing tanpa keriput.

Baca Juga: Mulai dari Jahe Hingga Tomat, Cukup 15 Menit untuk Dapatkan Wajah Glowing Alami Hanya dengan Bumbu yang Ada di Dapur

Dalam buku Eat Pretty, Jolene Hart, mantan jurnalis dan editor kecantikan untuk InStyle, People and Allure telah melakukan beberapa penelitian langsung tentang bagaimana makanan yang dikonsumsi memengaruhi kecantikan.

Beberapa makanan benar-benar membuat kita sehat.

Contohnya, lada membuat aliran darah menjadi baik, buah ceri mengurangi peradangan, cuka sari apel menyeimbangkan pH.

Tanpa aliran darah yang sehat, kulit akan terlihat kusam.

Baca Juga: Mulai Dari Timun Hingga Es Batu, Begini Cara Deretan Artis Korea Ini Menjaga Kulitnya Agar Tetap Mulus Tanpa Keriput Sedikit Pun Meskipun Usia Sudah Mendekati Kepala 4